SEKILAS TENTANG BELADIRI KHAS YAHUDI


WAWASAN BELADIRI: KRAV MAGA - ILMU PERTARUNGAN JARAK DEKAT

Krav maga dikembangkan di Hungaria dan Ceko pada tahun 1930an. Saat kaum Yahudi tiba di daerah "Mandat Inggris untuk Palestina", ilmu ini mulai diajarkan kepada "Pasukan Haganah", yaitu pasukan tentara bawah tanah Yahudi untuk mengusir rakyat Palestina agar bisa mendirikan negara Israel.

Krav Maga (Ibrani: קרב מגע‎ yang berarti "pertarungan kontak") adalah sebuah seni bela diri militer tangan kosong yang dikembangkan di Israel, yang mengansumsikan tanpa ampun akan diberikan dan menekankan pada netralisasi ancaman maksimum dalam konteks "kehidupan nyata". Sistem ini diakui keunggulannya karena telah diadopsi oleh berbagai Pasukan Pertahanan Israel.


Nama umumnya dalam bahasa ibrani berarti "Pertarungan Jarak Dekat". Kata maga(מגע) berarti "kontak" atau "dekat" dan kata krav (קרב) berarti "pertarungan". Ini mempunyai 

maksud pertarungan yang melibatkan kontak fisik sebagai kebalikan dari pertarungan yang menggunakan senjata dari jauh (walaupun Krav Maga mengajarkan untuk menggunakan senjata modern dalam kehidupan sehari-hari seperti Senapan, pistol dan benda sejenis yang digabungkan dengan teknik bela diri)

INFO KRAV MAGA (JAKARTA CLASS)
Our main training hall is located at Senayan
Day/Time    : Saturday / 10:00 - 12:00 WIB
Location    : Hall Tinju Pertina - Senayan
Price        : Rp 350,000 / Bulan
 

Sumber: www.selfdefenseindonesia.com
 

0 komentar:

Posting Komentar